Pelaku Becak Hantu yang pindahkan beton tutup parit telah diamankan

berita medan medanku

Pelaku Becak Hantu yang pindahkan beton tutup parit telah diamankan Polisi, mengaku salah mencuri dan minta maaf kepada Masyarakat dan Pemko Medan

“Menindak lanjuti video yg beredar di media sosial terkait adanya Pencurian beton penutup parit yang ada di jalan Beringin Sunggal, Unit Reskrim Polsek Sunggal langsung melakukan penyelidikan.

Setelah dilakukan penyelidikan, Tim mendapat informasi tentang keberadaan Kedua pelaku.

Kemudian Tim yg dipimpin oleh Kanit Reskrim Polsek Sunggal AKP Suyanto Usman Nasution SH MH beserta Panit Reskrim Ipda M. Syahputra Harahap SH langsung bergerak dan berhasil mengamankan Kedua Pelaku pelaku.

Selanjutnya Tim memboyong pelaku untuk proses lebih lanjut.”

Sumber: @polseksunggal

Pelaku Becak Hantu yang pindahkan beton tutup parit telah diamankan Polisi, mengaku salah mencuri dan minta maaf kepada Masyarakat dan Pemko Medan

“Menindak lanjuti video yg beredar di media sosial terkait adanya Pencurian beton penutup parit yang ada di jalan Beringin Sunggal, Unit Reskrim Polsek Sunggal langsung melakukan penyelidikan.

Setelah dilakukan penyelidikan, Tim mendapat informasi tentang keberadaan Kedua pelaku.

Kemudian Tim yg dipimpin oleh Kanit Reskrim Polsek Sunggal AKP Suyanto Usman Nasution SH MH beserta Panit Reskrim Ipda M. Syahputra Harahap SH langsung bergerak dan berhasil mengamankan Kedua Pelaku pelaku.

Selanjutnya Tim memboyong pelaku untuk proses lebih lanjut.”

Sumber: @polseksunggal

Browse berita / cerita Medan sesuai hashtags >> berita medan maling becakhantu pencuri pencurian polisi polisimedan polseksunggal

Silakan cek berita dan update terbaru di menu HARI INI , link ada diatas
Follow Instagram @medanku untuk cerita video reels dan story terkini yang tidak diposting ke web
Untuk informasi Lowongan Kerja , cek web www.KarirGram.com dan IG @KarirGram
Untuk berita Medan terkini, cek www.MedanTalk.com dan IG @MedanTalk
Untuk informasi tips Otomotif cek www.otomtalk.com dan IG @Otomtalk
Powered by Webhosting Terjamin

Sumber: https://www.instagram.com/reel/C0QfDpxJoT7/