Tragedi Kedung Tumpang: Pelajar Asal Medan Terseret Ombak Pantai Kedung

Berita Medan & SUMUT: Tragedi Kedung Tumpang: Pelajar Asal Medan Terseret Ombak Pantai Kedung Tumpang kembali menjadi perhatian setelah seorang pelajar asal Medan hilang terseret ombak pada 13 Oktober 2024. Video kejadian ini viral, memperlihatkan pengunjung bermain di pantai ketika gelombang besar datang dan menyapu salah satu dari mereka. Korban, RJS (20), merupakan siswa Kampung […]

Continue Reading

Kota Medan viral hingga media Singapura sebut “Gotham City” di

Medan Punya Cerita dan Berita: Kota Medan viral hingga media Singapura sebut “Gotham City” di Indonesia Berita berjudul “In Indonesia’s ‘Gotham City’, police hunt 13 former cops on wanted list involved in motorcycle theft syndicate” dari channel news asia (CNA) pada 24/06/24 Berita tersebut menyinggung kasus 15 Polisi Medan terlibat dalam perampokan bermodus jual beli […]

Continue Reading

Bantah Isi Video Viral, Personel Dishub Medan Polisikan Pedagang Martabak

Medan Punya Cerita dan Berita: Bantah Isi Video Viral, Personel Dishub Medan Polisikan Pedagang Martabak Kadishub Klarifikasi Viral Petugas Dishub Medan Minta Martabak ke Pedagang Viral video petugas Dishub Medan yang dinarasikan mengeluarkan surat larangan berdagang lantaran tak diberi martabak. Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Kota Medan Iswar Lubis menepis narasi tersebut. “Kita sudah langsung tindak […]

Continue Reading