Datang Ke Klinik Berobat, pulang sepeda motor dicuri di Medan
Cerita Medan & SUMUT: Datang Ke Klinik Berobat, pulang sepeda motor dicuri di Medan Menurut pengirim video: “terjadi kehilangan 1 unit motor beat tahun 2020, pada tanggal 30 Oktober 2024. Pada pukul 20:33 WIB di parkiran klinik, alamat Jalan Karya, Karang Berombak, Kec. Medan Bar., Kota Medan” Masyarakat dihimbau untuk selalu berwaspada saat parkir dimanapun. […]
Continue Reading